Camat Mojoagung bersama Tim Monitoring dari Kabupaten melakukan Pemantauan /monitoring pelaksanaan Pemilu 2024 dilaksanakan pada hari H tanggal 14 Februari 2024